English 1.6 : The Seasons - ponda

Breaking

7/28/2017

English 1.6 : The Seasons

Di indonesia kita hanya mengenal hanya 2 jenis musim, yaitu musim hujan ( rainy season ) dan musim kemarau ( dry season ), namun dinegara lain khususnya eropa ada 4 jenis musim yang akan kita pelajari dalam materi kali ini, yaitu : 

1. Spring ( Musim Semi )
Musim ini terjadi antara bulan Maret, April dan Mei. Pada musim ini cuaca cenderung hangat tetapi sering hujan.

2. Summer ( Musim Panas )
Musim panas terjadi sekitar bulan Juni, Juli dan Agustus. Pada musim ini cuaca cenderung hangat bahkan sering sangat panas.

3. Autumn ( Musim Gugur )
Musim ini ada pada bulan September, Oktober dan November. Pada musim ini hari terasa lebih pendek, semakin dingin dan daun daun gugur dari pohon. Hallowen dirayakan bulan ini.

4. Winter ( Musim Dingin )
Winter ada pada bulan desember, januari dan februari. Pada musim ini hari terasa lebih dingin dan sering bersalju.

No comments:

Post a Comment